Wakapolsek Padang Hulu Hadiri Serah Terima Jabatan Lurah Mandailing di Kecamatan Tebingtinggi Kota

LIA HAMBALI

- Redaksi

Kamis, 7 November 2024 - 14:59 WIB

5087 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

Tebingtinggi,Agaranews.com // Wakapolsek Padang Hulu Polres Tebingtinggi Ipda Budi Santoso menghadiri acara serah terima jabatan Lurah Mandailing di Aula Kantor Camat Tebingtinggi Kota, Jalan Thamrin Kota Tebingtinggi – Sumut, Kamis (7/11/2024).

Acara ini berlangsung dengan lancar dan khidmat, sebagai bagian dari upaya menjaga kesinambungan pelayanan publik di wilayah tersebut. Kegiatan ini turut dihadiri oleh Camat Tebingtinggi Kota Manda Yulian, S.STP, M.Si, Serda Zakaria yang mewakili Danramil 13/TT, Ketua PKK Kecamatan Tebingtinggi Kota Suriati Atmi, Bhabinkamtibmas Aiptu Adi Kuswono, Babinsa Kopda Risman, dan kepala lingkungan dari Kelurahan Mandailing. Dalam acara serah terima jabatan ini, Rina Aslam secara resmi menyerahkan tugas dan tanggung jawabnya sebagai Lurah Mandailing kepada pejabat baru, Romadhansyah Lubis. Proses serah terima ini ditandai dengan penandatanganan dokumen serta simbolis penyerahan jabatan.

Wakapolsek Padang Hulu, menyampaikan ucapan terima kasih atas dedikasi Rina Aslam selama menjabat dan berharap kepada Lurah baru, Romadhansyah Lubis agar dapat melanjutkan tugas dengan baik serta meningkatkan sinergi bersama Polri dan TNI dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Kelurahan Mandailing. Kegiatan ini diakhiri dengan sesi foto bersama dan tanya jawab sebagai bentuk silaturahmi. Serah terima jabatan ini diharapkan dapat memberikan semangat baru dalam pembangunan dan pelayanan publik di Kecamatan Tebingtinggi Kota. (MS)

Berita Terkait

Hari Pers Nasional : TNI dan Media Perkuat Persatuan Bangsa
Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY Gelar Pengobatan Gratis Untuk Masyarakat Dari Rumah ke Rumah
Ibadah Minggu Kasih, Polsek Padang Hilir Patroli Pengamanan di Sejumlah Gereja
Satuan Samapta Polres Sibolga, Patroli Perintis Presisi, Sambangi Warga
Polres Sibolga, Laksanakan Minggu Kasih, Sambangi Gereja GKPI Sibolga
BKM Al Mukhlisin Ndokum Siroga, Bersinergi Dengan BKMT Laksanakan Isra’ Mi’raj dan Pengajian Akbar BKMT Sekaligus Penggalangan Dana
Pemkab Agara Terima 14 Persil Sertifikat Tanah
Suatu Kebanggaan Bagi Masyarakat Tropodo Salah Satu Warganya Menjadi Pemenang Grand Final Pemilihan Duta Wisata Guk & Yuk Kabupaten Sidoarjo Tahun 2025 

Berita Terkait

Minggu, 9 Februari 2025 - 14:51 WIB

Hari Pers Nasional : TNI dan Media Perkuat Persatuan Bangsa

Minggu, 9 Februari 2025 - 14:48 WIB

Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY Gelar Pengobatan Gratis Untuk Masyarakat Dari Rumah ke Rumah

Minggu, 9 Februari 2025 - 14:38 WIB

Ibadah Minggu Kasih, Polsek Padang Hilir Patroli Pengamanan di Sejumlah Gereja

Minggu, 9 Februari 2025 - 14:34 WIB

Satuan Samapta Polres Sibolga, Patroli Perintis Presisi, Sambangi Warga

Minggu, 9 Februari 2025 - 14:30 WIB

Polres Sibolga, Laksanakan Minggu Kasih, Sambangi Gereja GKPI Sibolga

Minggu, 9 Februari 2025 - 13:38 WIB

Pemkab Agara Terima 14 Persil Sertifikat Tanah

Minggu, 9 Februari 2025 - 12:53 WIB

Suatu Kebanggaan Bagi Masyarakat Tropodo Salah Satu Warganya Menjadi Pemenang Grand Final Pemilihan Duta Wisata Guk & Yuk Kabupaten Sidoarjo Tahun 2025 

Minggu, 9 Februari 2025 - 12:48 WIB

Pos Tomage Menjadi Gadik di SD Inpres 1 Bomberay

Berita Terbaru

HEADLINE

Hari Pers Nasional : TNI dan Media Perkuat Persatuan Bangsa

Minggu, 9 Feb 2025 - 14:51 WIB