*Babinsa, Posramil Leuser Beserta Bhabinkamtibmas, Satpol Dan PPK, Amankan Kotak Suara Pasca Pilkada 2024*

HIDAYAT DESKY

- Redaksi

Jumat, 29 November 2024 - 07:02 WIB

5070 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane Agaranews.com  – Babinsa Posrami Leuser jajaran Koramil 0108-01/lawe Sigala bwrsama petugas terkait melaksanakan Kegiatan siaga pengamanan kotak suara dikantor Camat pasca pilkada dikantor camat leuser Kec.Leuser. Kab, Aceh Tenggara, Jumat, (29/11/24).

Danposramil Leuser Pelda Miftahul Rohman menyampaikan, Kegiatan tersebut bertujuan untuk memastikan keamanan kotak suara yang telah digunakan dalam proses pemungutan dan penghitungan suara.kantor camat leuser yang menjadi lokasi penyimpanan sementara kotak suara, dijaga ketat oleh petugas guna mengantisipasi kemungkinan gangguan keamanan yang dapat mempengaruhi hasil Pilkada.

Tugas pengamanan ini merupakan bagian dari upaya menjaga kepercayaan masyarakat terhadap integritas proses demokrasi.Kami bersama tim personil polres agara Satpol PPK dan PPK kecamatan terus siaga, memastikan bahwa kotak suara tetap aman hingga proses distribusi berikutnya ke tingkat kabupaten,” ujarnya.

Selain pengamanan fisik, petugas juga melakukan pemantauan secara berkala untuk memastikan tidak ada indikasi kecurangan, koordinasi antara Babinsa, Bhabinkamtibmas, Satpol PP, PPK, dan penyelenggara pemilu dilakukan secara intensif guna menjaga kelancaran seluruh tahapan Pilkada.

Ketua PPK Kecamatan leuser, dalam kesempatan yang sama, menyampaikan apresiasi atas sinergi yang terjalin antara TNI, Polri, Satpol, dan penyelenggara pemilu, kolaborasi ini sangat penting untuk menciptakan situasi yang kondusif pasca Pilkada,masyarakat sekitar pun turut memberikan dukungan terhadap upaya pengamanan ini, mereka berharap hasil Pilkada dapat diumumkan secara transparan dan tanpa kendala berarti. Kami percaya dengan pengamanan yang ketat, hasilnya akan mencerminkan pilihan rakyat,

(Pendim Agara).

Berita Terkait

Kapolres Agara Dimutasi, Digantkan AKBP Yulhendri
Pembangunan Sumur Bor Program Unggulan KASAD di Wilayah Palas Hampir Tuntas
Gunakan Trial Menyebrangi Sungai ,Tim Wasev Pusterad Kunjungi Lokasi TMMD 123 Tapsel di Palas
PJU Polres Sibolga Dan Awak Media Laksanakan Buka Puasa Bersama
Escobar Dilepas, Aliansi Masyarakat Pakpak Si 5 Suak Protes,. !!!
Sambangi Pedagang, Satbinmas Polres Tebingtinggi Sampaikan Pesan Kamtibmas
Satgas TMMD Ke-123 Laksanakan Pengecoran Lantai Pembangunan Sumur Bor
Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0212/Tapsel Mulai Cat Dinding MCK

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:05 WIB

Pembangunan Sumur Bor Program Unggulan KASAD di Wilayah Palas Hampir Tuntas

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:02 WIB

Gunakan Trial Menyebrangi Sungai ,Tim Wasev Pusterad Kunjungi Lokasi TMMD 123 Tapsel di Palas

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:58 WIB

PJU Polres Sibolga Dan Awak Media Laksanakan Buka Puasa Bersama

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:56 WIB

Escobar Dilepas, Aliansi Masyarakat Pakpak Si 5 Suak Protes,. !!!

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:48 WIB

Satgas TMMD Ke-123 Laksanakan Pengecoran Lantai Pembangunan Sumur Bor

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:46 WIB

Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0212/Tapsel Mulai Cat Dinding MCK

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:35 WIB

Kapolda Jawa Timur Gelar Buka Puasa Bersama Media Jelang Purna Tugas

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:32 WIB

Bupati Kepahiang Mengajak Seluruh OPD Bergotong Royong Jum,at Bersih Pada Minggu Pertama ‘ Setiap Bulannya “

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

Kapolres Agara Dimutasi, Digantkan AKBP Yulhendri

Jumat, 14 Mar 2025 - 14:43 WIB