Pemkab Aceh Singkil Dalam Pelaksanaan Manajemen ASN, Sudah Menerapkan Pengelolaan NSPK

HIDAYAT DESKY

- Redaksi

Sabtu, 7 Desember 2024 - 09:12 WIB

50149 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pj Bupati Aceh Singkil bersama wakil ketua KASN beberapa waktu yang lalu di Jakarta
(Foto Dok BKPSDM Aceh Singkil)

Pj Bupati Aceh Singkil bersama wakil ketua KASN beberapa waktu yang lalu di Jakarta (Foto Dok BKPSDM Aceh Singkil)

Pj Bupati Aceh Singkil bersama wakil ketua KASN beberapa waktu yang lalu di Jakarta
(Foto Dok BKPSDM Aceh Singkil)

Aceh Singkil, agaranews.com – Ada 18 (Delapan Belas) elemen penilaian Norma Standar Prosedur dan kriteria (NSPK) mulai dari perencanaan kebutuhan Aparatur Sipil Negara (ASN), pengadaan, pengangkatan, mutasi, pola karir hingga penghargaan.

Pemerintah Aceh Singkil dalam pelaksanaan manajemen ASN telah berupaya secara maksimal dalam pengelolaan kepegawaian memenuhi NSPK tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Disamping itu Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) dalam pengelolaan ASN sudah menerapkan digitalisasi dalam kenaikan pangkat, absensi, kenaikan gaji berkala dan surat menyurat melalui aplikasi srikandi sehingga mengurangi kontak langsung dengan ASN yang dilayani hal ini untuk efisiensi dan mencegah upaya suap.

Penjabat (Pj) Bupati Aceh Singkil Drs. Azmi, MAP melalui Kepala Badan (Kaban) KPSDM Ali Hasmi menuturkan melalui Release Perssnya Sabtu (07/12/2024) “Saat ini BKPSDM Aceh Singkil telah menerima Sertifikat ISO 9000:2015 tentang Standar Manajemen Mutu dan ISO 37001 : 2018 tentang Sistem Manajemen Anti Penyuapan dari lembaga Sucofindo Jakarta,” imbuhnya (SBY)

Berita Terkait

Yandri Tak Dipecat, Presiden Digugat : Apakah Tepat,..???
Lurah Perwira Beserta Staf dan Kepling Gotong Royong di Lingkungan 1 Sampai 5
Berharap Keadilan Riris Mengirim Surat Terbuka Ke Presiden, Hendrik Pakpahan,S.H Mendukung Langkah Tersebut
Gotong Royong ASN Kabupaten Karo Tingkatkan Kebersihan Lingkungan
Monitoring Pelaksanaan Gotong Royong di Kawasan Rusunawa, Wali Kota Tanjungbalai : Hindari Kesan Kumuh Kawasan Ini, Giatkan Kepedulian Bersih Lingkungan Tempat Tinggal
Wali Kota Mahyaruddin Salim,SE,MAP Sidak Ke Kantor Dinas Perikanan Kota Tanjungbalai
Bupati Sidoarjo , Wabup , Sekda , dan Kepala OPD Dipanggil Ke Gedung Merah Putih KPK Di Jakarta 
Pemdes Takal Pasir Kec Singkil, Prioritaskan Ziarah Kemakam Sesepuh Dua Kali Dalam Pertahun

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 00:16 WIB

Jumat Berkah Polsek Koja : Wujud Kepedulian Polri Lewat 50 Paket Nasi Kotak untuk Warga dan Ojol

Sabtu, 19 April 2025 - 23:46 WIB

Terus Jaga Hubungan Baik, Babinsa Koramil 01/Pariaman Melaksanakan Komsos Dengan Masyarakat Desa Tanjung Sabar

Sabtu, 19 April 2025 - 23:42 WIB

Babinsa Koramil 01/Pariaman Rutinkan Goro di Kampung Pancasila Bersama Masyarakat Desa Marunggi

Sabtu, 19 April 2025 - 23:35 WIB

Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Hadir di Tengah-tengah Masyarakat Untuk Membantu Evakuasi Pasar Yang Roboh di Sungai Sariak

Sabtu, 19 April 2025 - 23:20 WIB

Perihal Bekingi Dermaga Diatas DAS, Masyarakat Minta DPP PWRI Tinjau Kembali Kepengurusan DPC PWRI Tanjungbalai

Sabtu, 19 April 2025 - 23:16 WIB

Kapolres Pimpin Patroli dan Pengaturan Lalin Serta Penanganan Kemacetan di Pelabuhan Tanjung Priok

Sabtu, 19 April 2025 - 23:13 WIB

Yandri Tak Dipecat, Presiden Digugat : Apakah Tepat,..???

Sabtu, 19 April 2025 - 23:10 WIB

Danramil 1608-01/Rasanae Dampingi Walikota Bima Panen Raya Jagung

Berita Terbaru