Anggota Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0212/Tapsel Bantu Bersihkan Rumput Di Kebun Warga

LIA HAMBALI

- Redaksi

Minggu, 16 Maret 2025 - 16:29 WIB

5013 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Palas, AgaraNews . Com // Satgas TMMD ke-123 Kodim 0212/Tapsel dalam perjalanan pulang dari lokasi pengerjaan fisik TMMD melihat warga yang sedang membersihkan kebun sawit langsung membantu.

Dengan kepekaannya sebagai prajurit TNI, Kopda Dakal Harahap beserta dua rekannya pun langsung menghampiri warga guna membantu membersihkan rumput dan gulma yang ada di kebun sawit milik Maratua Manik warga Desa Pintu Padang Kecamatan Ulu Barumun Kabupaten Palas, Minggu (16/03/2025)“Saya tergugah hati saat melihat warga yang sedang berkebun dengan keikhlasan hati sebagai bentuk kepekaan jiwa sosial, juga terlebih sebagai ajang silaturahmi dengan petani sekitar Desa Pintu Padang ini” kata Kopda Dakal Harahap

Sementara itu Ibu Maratua Manik warga Desa Pintu Padang mengaku sangat terharu atas bantuan dari anggota satgas TMMD. Ia salut anggota Satgas TMMD yang mau membantu dan membaur dengan masyarakat.“Terimakasih pak TNI khususnya anggota satgas TMMD ke-123 Kodim 0212/Tapsel yang telah sudi membantu saya dalam membersihkan kebun sawit ini, akhirnya pekerjaan saya cepat selesai,” kata ibu Maratua Manik mengakhiri.(Lia Hambali)

Berita Terkait

Kapolsek Gilimanuk Gelar Safari Ramadhan Bersama Pengurus Nahdlatul Ulama
Sukses,Acara Pengukuhan Panitia Pelantikan Dan BUKBER DPW PWDPI Sumut
KA.KANWIL DITJEN PAS ACEH:LAPAS KUTACANE HARUS PERCAYA DIRI & TETAP SOLID !
Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0212/Tapsel Pasang Tangki Sumur Bor
RUU TNI: Kritik Atau Protes Kosong? Inilah Ulasan Letjen TNI Purn. Bambang Darmono
Prajurit TNI Diterjunkan Bantu Bersihkan Rumah Warga Yang Tertimbun Longsor
Dikelola Yayasan Moetiah, SMP Islam Terpadu Khusus Anak Yatim Piatu Berdiri di Blora 
Kodam I/BB Gelar Bakti Sosial Berbagi Kebahagiaan Dengan Anak-Anak Panti Asuhan

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 19:29 WIB

Kapolsek Gilimanuk Gelar Safari Ramadhan Bersama Pengurus Nahdlatul Ulama

Minggu, 16 Maret 2025 - 19:25 WIB

Sukses,Acara Pengukuhan Panitia Pelantikan Dan BUKBER DPW PWDPI Sumut

Minggu, 16 Maret 2025 - 19:18 WIB

KA.KANWIL DITJEN PAS ACEH:LAPAS KUTACANE HARUS PERCAYA DIRI & TETAP SOLID !

Minggu, 16 Maret 2025 - 17:54 WIB

Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0212/Tapsel Pasang Tangki Sumur Bor

Minggu, 16 Maret 2025 - 17:33 WIB

RUU TNI: Kritik Atau Protes Kosong? Inilah Ulasan Letjen TNI Purn. Bambang Darmono

Minggu, 16 Maret 2025 - 17:29 WIB

Dikelola Yayasan Moetiah, SMP Islam Terpadu Khusus Anak Yatim Piatu Berdiri di Blora 

Minggu, 16 Maret 2025 - 17:25 WIB

Kodam I/BB Gelar Bakti Sosial Berbagi Kebahagiaan Dengan Anak-Anak Panti Asuhan

Minggu, 16 Maret 2025 - 17:24 WIB

Ini Pesan Bupati Arief di Peringatan 118 Tahun Perjuangan Samin Surosentiko

Berita Terbaru

HEADLINE

Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0212/Tapsel Pasang Tangki Sumur Bor

Minggu, 16 Mar 2025 - 17:54 WIB