Babinsa Sambangi Pasar Inpres, Cek Harga Sembako dan Pastikan Ketersediaan

Hidayat Desky

- Redaksi

Selasa, 13 Januari 2026 - 09:19 WIB

5038 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nagan Raya Agaranews.com – Babinsa Koramil 01/Kuala Serda Novianto menyambangi Pasar Inpres di desa Simpang Peut Kecamatan Kuala untuk memantau harga sembako dan memastikan ketersediaannya. Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga stabilitas harga dan ketersediaan bahan pokok di wilayah.

Dalam kunjungan tersebut, Babinsa memeriksa harga sembako seperti beras, gula, minyak goreng, dan lainnya. Ia juga berdiskusi dengan pedagang dan pembeli tentang situasi harga dan ketersediaan bahan pokok.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami ingin pastikan harga sembako stabil dan ketersediaannya cukup,” kata Babinsa.

Dengan adanya pemantauan ini, diharapkan masyarakat dapat memperoleh bahan pokok dengan harga yang wajar dan ketersediaan yang cukup.

Berita Terkait

Babinsa Koramil 0201-16/TM Amankan Sekelompok Pemuda Bersenjata di Desa Dalu Sepuluh B
Grand Opening Dapur MBG BGN oleh SPPG Yayasan Ngolu Bagi Anak Bangsa di Medan Perjuangan
Batituud Koramil 06/MS Terus Jalin Hubungan Silaturrahmi dengan Warga Binaan
Warung Kopi Tempat Menjalin Silaturahmi Babinsa Koramil 14 / PB Komsos Dengan Tokoh Masyarakat
Pasar Panorama Ditertibkan Total, Pemkot Bengkulu Bagi Lima Tim Sapu Pelanggaran
Kumpulkan Jajaran Pembinaan, Kalapas: Perkuat Pendidikan Karakter, Jaga Sinergi dengan Stakeholder,..!!!
Babinsa Bersama Warga Gotong Royong Bangun Jalan Rabat Beton di Desa Binaan
Kasus Dana Pensiunan ASN Rp250 Juta di Rohil Jadi Sorotan Publik, Peran Eks AO KOPNUS POS Masih Menanti Kejelasan APH

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:26 WIB

Babinsa Koramil 0201-16/TM Amankan Sekelompok Pemuda Bersenjata di Desa Dalu Sepuluh B

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:24 WIB

Grand Opening Dapur MBG BGN oleh SPPG Yayasan Ngolu Bagi Anak Bangsa di Medan Perjuangan

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:21 WIB

Batituud Koramil 06/MS Terus Jalin Hubungan Silaturrahmi dengan Warga Binaan

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:18 WIB

Warung Kopi Tempat Menjalin Silaturahmi Babinsa Koramil 14 / PB Komsos Dengan Tokoh Masyarakat

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:12 WIB

Pasar Panorama Ditertibkan Total, Pemkot Bengkulu Bagi Lima Tim Sapu Pelanggaran

Selasa, 13 Januari 2026 - 09:44 WIB

Babinsa Bersama Warga Gotong Royong Bangun Jalan Rabat Beton di Desa Binaan

Selasa, 13 Januari 2026 - 09:42 WIB

Kasus Dana Pensiunan ASN Rp250 Juta di Rohil Jadi Sorotan Publik, Peran Eks AO KOPNUS POS Masih Menanti Kejelasan APH

Selasa, 13 Januari 2026 - 09:41 WIB

Babinsa jalin komsos dengan masyarakat

Berita Terbaru