*Pererat Tali Silaturahmi Bersama Tokoh Masyarakat, Babinsa Posramil Tadu raya Laksanakan Komsos bersama Warga*

HIDAYAT DESKY

- Redaksi

Minggu, 2 Februari 2025 - 11:11 WIB

5046 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NAGAN RAYA Agaranews.com – Babinsa Posramil Ramil Tadu Raya Kodim 0116/Nara Kopda Mardiono melaksanakan Komunikasi Sosial bersama Masyarakat di Desa Binaan, (02-02-2025).

Komunikasi Sosial merupakan salah satu cara untuk mewujudkan Tali Silahturahmi antara Babinsa dengan Masyarakat di Desa Binaan yang bertujuan memupuk kebersamaan dan menimbulkan rasa saling hormat menghormati dan dapat memberikan suatu perbincangan, terutama untuk mendapatkan informasi yang ada di desa binaan.

Langkah-langkah ini sering di lakukan oleh Babinsa Posramil Tadu Raya Kodim 0116/Nagan Raya Korem 012/TU Kodam IM (Kopda Mardiono) yang merupakan kewajiban yang harus dilakukan setiap hari.

Kopda Mardiono sebagai Babinsa Posramil Tadu raya yang mendapat tugas melaksanakan Kegiatan Teritorial di Desa Binaan yaitu Desa babahdua Kab. Nagan Raya menyempatkan untuk melaksanakan komsos di Rumah warga masyarakat desa Babah Dua “.

Selanjutnya, tak lupa juga Kopda Mardiono menyampaikan kepada warga untuk menjaga kertiban dan kedamaian dilingkungan desa,jaga kekompakan dan komunikasi yang baik, selalu berhati hati dalam kegiatan beraktivitas, melihat cuaca sekarang musim hujan agar berhati-hati menggunakan kendaraan tingkatkan k amanan d lingkungan desa,dan Sama” kita menghimbau kepada warga agar mengingatkan ke anak – anak muda yang lainnya agar Tidak memakai narkoba ,Judi Online dan membiasakan hidup sehat dengan cara berolah raga , Pungkas”, Kopda Mardiono.

Berita Terkait

Komandan PMPP TNI Sambut Kunjungan Direktur UNIC Indonesia
Semangat Juang Tanpa Kenal Lelah,..!!! Satgas TMMD 123 Langkat dan Warga Tuntaskan Pekerjaan Gorong-gorong
Kapolsek Simpang Empat Tinjau Panen Perdana Program Ketahanan Pangan
Sat Lantas Polres Simalungun Gelar Blue Light Patrol Selama Sholat Taraweh di Enam Masjid
Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Sekretariat Daerah Kabupaten Karo Hadiri Kegiatan Rapat Koordinasi Penanganan Sampah di Kabupaten Karo
Bupati Karo Ikuti Rapat Koordinasi Dengan Seluruh Kepala Daerah Kabupaten/Kota Se-Sumut
Satgas TMMD Juga Sosialisasikan Hukum Dan Paham Radikal Di Desa Kalinanas
Sinergi Membangun Negeri,TMMD 123 Kodim 0318/Natuna Kuatkan Program Ketahanan Pangan Nasional

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 23:52 WIB

Komandan PMPP TNI Sambut Kunjungan Direktur UNIC Indonesia

Kamis, 13 Maret 2025 - 23:35 WIB

Semangat Juang Tanpa Kenal Lelah,..!!! Satgas TMMD 123 Langkat dan Warga Tuntaskan Pekerjaan Gorong-gorong

Kamis, 13 Maret 2025 - 23:23 WIB

Kapolsek Simpang Empat Tinjau Panen Perdana Program Ketahanan Pangan

Kamis, 13 Maret 2025 - 23:17 WIB

Sat Lantas Polres Simalungun Gelar Blue Light Patrol Selama Sholat Taraweh di Enam Masjid

Kamis, 13 Maret 2025 - 22:42 WIB

Bupati Karo Ikuti Rapat Koordinasi Dengan Seluruh Kepala Daerah Kabupaten/Kota Se-Sumut

Kamis, 13 Maret 2025 - 22:31 WIB

Satgas TMMD Juga Sosialisasikan Hukum Dan Paham Radikal Di Desa Kalinanas

Kamis, 13 Maret 2025 - 22:28 WIB

Sinergi Membangun Negeri,TMMD 123 Kodim 0318/Natuna Kuatkan Program Ketahanan Pangan Nasional

Kamis, 13 Maret 2025 - 22:24 WIB

TMMD 123 Wujudkan Kemandirian Pangan Masyarakat di Natuna

Berita Terbaru

HEADLINE

Komandan PMPP TNI Sambut Kunjungan Direktur UNIC Indonesia

Kamis, 13 Mar 2025 - 23:52 WIB