Polres Tebingtinggi Gerebek Sarang Narkoba di Desa Tinokkah

LIA HAMBALI

- Redaksi

Kamis, 7 November 2024 - 11:54 WIB

50114 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

 

Sergai,Agaranews.com // Untuk menekan peredaran narkoba di wilayah hukumnya, Polres Tebingtinggi melaksanakan kegiatan Gerebek Sarang Narkoba (GSN). Penggerebekan yang dipimpin oleh Kabag Ops Polres Tebingtinggi AKP Herliandri ini berlangsung di Dusun IV Desa Tinokkah Kecamatan Sipispis Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai) – Sumut, Rabu (6/11/2024). Kegiatan ini turut melibatkan Kepala BNN Kota Tebingtinggi, Kompol Dr. Hendro Wibowo, S.IP, M.M, M.Si., beserta jajaran Polres Tebingtinggi, termasuk Kasat Intelkam AKP Suparmen, Kasat Samapta AKP Enda Tarigan, KBO Sat Resnarkoba Ipda Jhon R. Pelawi, Kasi Propam Ipda R.P. Damanik, dan beberapa personel Polsek Sipispis, serta personel dari Subdenpom I/1-1 Kota Tebingtinggi, perangkat desa, dan tokoh masyarakat Desa Tinokkah. Saat dilokasi, petugas gabungan menemukan sebuah gubuk yang diduga digunakan oleh pelaku sebagai tempat transaksi dan mengkonsumsi narkoba. Gubuk tersebut berada di area perkebunan sawit milik warga.

“Saat dilakukan penggeledahan, petugas menemukan sejumlah barang bukti berupa dua buah alat hisap sabu (bong), sebuah dompet coklat, satu unit timbangan digital, empat buah mancis, dua plastik klip berisi plastik klip kecil, serta sebuah pisau cutter”, jelas Kabag Ops. Setelah penggeledahan selesai, personel Polres Tebingtinggi merobohkan gubuk tersebut untuk menghilangkan tempat yang biasa digunakan oleh pelaku narkoba. Barang bukti yang ditemukan dilokasi kemudian dibawa ke Kantor Sat Resnarkoba Polres Tebingtinggi untuk proses penyelidikan lebih lanjut.

Warga Desa Tinokkah mengapresiasi dan mendukung penuh kegiatan yang dilakukan oleh Polres Tebingtinggi dalam upaya memberantas peredaran narkoba di wilayah mereka. “Kegiatan GSN ini akan berlanjut dilaksanakan Polres Tebingtinggi untuk mengikis peredaran narkoba. Dan diharapkan dapat menciptakan kondisi lingkungan yang aman dan bebas dari narkoba”, pungkas Kabag Ops. (MS)

Berita Terkait

Danrem Siap Dorong Pesilat Jadi Pelopor dalam Wujudkan Madiun Yang Aman dan Kondusif
Satgas TMMD 123 Kodim 1416/Muna Sosialisasikan Bela Negara
Danrem 081/DSJ Minta Primkop Merak Jaya Tingkatkan Inovasi dan Pelayanan
Jalin Komunikasi Yang Baik, Satgas Yonif 641/Bru Laksanakan Komsos di Kampung Eroma
Dandim Boyolali Tinjau Langsung Progres RTLH Bapak Kurmin
Satgas TMMD Kodim 0418/Palembang Mulai Perataan Jalan Dengan Batus Split
Percepat Serapan Gabah, Danrem 081/DSJ Gelar Pertemuan Dengan Bulog Kancab Madiun
Cegah Stunting, Posyandu Gelar Layanan Kesehatan Gizi Balita dan Ibu Hamil

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 21:47 WIB

Buntut Penyebab Larinya 52 Napi Lapas Kelas IIB Kutacane, Ditjen PAS dan Bupati Langsung Datangi Lapas Kelas IIB Kutacane

Selasa, 11 Maret 2025 - 11:22 WIB

*Kodim 0116/Nagan Raya gelar senam Kerja Jasmani (SKJ) Bersama di Bulan Ramadhan*

Selasa, 11 Maret 2025 - 09:08 WIB

Babinsa Sosialisasikan Penerimaan Anggota TNI AD

Selasa, 11 Maret 2025 - 09:06 WIB

Masa Panen Tiba,Babinsa Kuala Pesisir Bantu Potong Padi

Selasa, 11 Maret 2025 - 09:05 WIB

*Melalui Komsos, Babinsa Posramil Beutong Ateuh Banggalang Perkuat Hubungan dengan Masyarakat Wilayah Binaan*

Selasa, 11 Maret 2025 - 09:03 WIB

Personel Koramil 05 Darul Makmur, Komsos Bersama Guru SMA Negeri 1 Darul Makmur

Selasa, 11 Maret 2025 - 09:02 WIB

*Babinsa pos Ramil Tadu Raya Melaksanakan gotong royong Bersama warga masyarakat desa Alue bata Membersihkan saluran parit*

Selasa, 11 Maret 2025 - 09:00 WIB

*Cegah Tersumbatnya Parit Babinsa Ajak Warga Gotong Royong Bersihkan Parit*

Berita Terbaru

HEADLINE

Satgas TMMD 123 Kodim 1416/Muna Sosialisasikan Bela Negara

Rabu, 12 Mar 2025 - 00:43 WIB

HEADLINE

Dandim Boyolali Tinjau Langsung Progres RTLH Bapak Kurmin

Rabu, 12 Mar 2025 - 00:34 WIB