Babinsa Koramil 01/AK Pendampingan Penyaluran BLT DD di Desa Pulodogom

LIA HAMBALI

- Redaksi

Selasa, 17 Desember 2024 - 09:58 WIB

5051 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Labura, AgaraNews. Com // Sertu Suri Armadan Babinsa Pulodogom melaksanakan pendampingan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa ( BLT DD ) tahap IV Tahun anggaran 2024, di Aula Kantor Desa Pulodogom, Kecamatan Kualuh Hulu, Kabupaten Labura. Pada Senin (16/12/2024).

Pagi yang sejuk ini, Sertu Suri Armadan Babinsa Pulodogom Koramil 01/AK Kodim 0209/Labuhanbatu menyampaikan kepada awak media, Kegiatan ini merupakan salah satu bentuk dari kepedulian terhadap masyarakat yang kurang mampu sehingga kegiatan ini di anggarkan dari dana Desa untuk membantu ekonomi masyarakat dimana keseharian hanya hidupnya dengan pas-pasan untuk makan. ucap Babinsa Adapun besar dana BLT DD selama 3 bulan, sehingga bisa berguna, karena kebutuhan hidup sehari-hari semakin sulit, dihadapi sekarang harga sembako dan kebutuhan lainnya semangkin mahal dan tidak menentu, dan agar digunakan dengan sebaik-baiknya. ucap Babinsa

Kepala Desa Pulodogom diwakili Sekdes Hendra Cahyono memberikan apresiasi kepada Babinsa yang mana selalu proaktif dan melekat dalam hal kegiatan pendampingan dan penyaluran dana Desa, sehingga kegiatan berjalan dengan baik dan aman untuk dipergunakan dengan sebaik baiknya. Adapun penerima Bantuan Langsung Tunai sebanyak 29 KPM, Ucap Sekdes Pulodogom

Di tempat yang berbeda Danramil 01/AK Mayor Inf Parlindungan Sinaga,SH., menyampaikan kepada para Babinsa yang mana selalu melekat dalam hal kegiatan di Desa, karena Babinsa mempunyai tiga pilar untuk mendukung setiap kegiatan di pemerintah Desa terkhusus Desa binaannya masing-masing.tegas Danramil

Hari pun sudah siang, juga turut hadir, terpantau dari awak media, Sertu Suri Armadan Babinsa, Camat Kualuh Kualuh Hulu Maruli Tanjung, S.H, Kades Pulo Dogom yang diwakili sekdes Pulo Dogom Hendra Cahyono, Ketua BPD Desa Pulo Dogom Ibu Wardiana, Para Kadus se- Desa Pulo Dogom.( Lia Hambali)

(pendim0209)

Berita Terkait

IPDA Gagas : “Kami Tak Akan Pernah Lelah Menumpas Kejahatan,. !!!” Tersangka Penggelapan Mobil Rental Berhasil Ditangkap di Lampung
Staf Ahli Bupati Karo Pimpin Upacara Bendera Di SMA Negeri 1 Berastagi
Tanamkan Semangat Belajar, Satgas Yonif 641/Bru Berikan Materi Pembelajaran Di SMPN 1 Wamena
Safari Ramadan di Korem 081/DSJ : Dandim dan Danyon Terima Hewan Ternak
Safari Ramadan Pangdam V/Brawijaya dengan Prajurit, ASN dan Persit Korem 081/DSJ
Pekerjaan Gorong-gorong I di Dusun Bukit Timur Tuntas,Warga Bangga Hasil Kerja TNI
Satgas TMMD Dan Pemdes Beri Asupan Gizi Balita Dan Ibu Hamil
Sat Lantas Polres Simalungun Gelar Blue Light Patrol di Masjid, Rawat Kamtibmas Saat Bulan Ramadhan

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 23:48 WIB

IPDA Gagas : “Kami Tak Akan Pernah Lelah Menumpas Kejahatan,. !!!” Tersangka Penggelapan Mobil Rental Berhasil Ditangkap di Lampung

Senin, 17 Maret 2025 - 23:32 WIB

Tanamkan Semangat Belajar, Satgas Yonif 641/Bru Berikan Materi Pembelajaran Di SMPN 1 Wamena

Senin, 17 Maret 2025 - 23:29 WIB

Safari Ramadan di Korem 081/DSJ : Dandim dan Danyon Terima Hewan Ternak

Senin, 17 Maret 2025 - 23:26 WIB

Safari Ramadan Pangdam V/Brawijaya dengan Prajurit, ASN dan Persit Korem 081/DSJ

Senin, 17 Maret 2025 - 23:21 WIB

Pekerjaan Gorong-gorong I di Dusun Bukit Timur Tuntas,Warga Bangga Hasil Kerja TNI

Senin, 17 Maret 2025 - 23:18 WIB

Satgas TMMD Dan Pemdes Beri Asupan Gizi Balita Dan Ibu Hamil

Senin, 17 Maret 2025 - 23:09 WIB

Sat Lantas Polres Simalungun Gelar Blue Light Patrol di Masjid, Rawat Kamtibmas Saat Bulan Ramadhan

Senin, 17 Maret 2025 - 23:04 WIB

Pangdam l/BB Pimpin Sertijab Danrem 032/Wbr, Dari Brigjen TNI Wahyu Eko Purnomo, S.I.P Kepada Brigjen TNI Mahfud

Berita Terbaru