Sambut Hari Pahlawan Kodim 0724/ Boyolali Ajak Masyarakat Bersihkan TMP

LIA HAMBALI

- Redaksi

Kamis, 7 November 2024 - 16:40 WIB

50130 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Boyolali, AgaraNews. Com // Dalam rangka menyambut hari pahlawan 10 November 2024, Kodim 0724/Boyolali menggelar kegiatan Karya Bakti pembersihan Taman Makam Pahlawan (TMP) Ratna Negara Jalan Perintis Kemerdekaan Desa Siswodipuran Kecamatan Boyolali Kabupaten Boyolali. Kamis ( 07/11/24)

Kegiatan tersebut melibatkan beberapa personil diantaranya anggota Koramil jajaran Kodim 0724/Boyolali, Polres Boyolali, Pemkab Boyolali, Dinas Sosial Boyolali dan SMK N I Boyolali serta masyarakat sekitar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebelum kegiatan dimulai, Komandan Kodim (Dandim) 0724/Boyolali Letkol Inf Wiweko Wulang Widodo, S.Pd.M.Han melalui Pasipers Kodim 0724/Boyolali Lettu Inf Anang Hartanto menyampaikan beberapa hal diantaranya kepada seluruh peserta yang telah ditunjuk untuk melaksanakan karya bhakti pembersihan di Taman Makan Pahlawan (TMP), laksanakan kegiatan ini dengan penuh rasa tanggung jawab, karena ini merupakan wujud nyata sebagai bentuk penghormatan kepada arwah para Pahlawan yang telah banyak berjasa bagi Bangsa dan Negara. Kegiatan karya bhakti di TMP ini merupakan salah satu tradisi yang rutin dilakukan oleh Kodim 0724/Boyolali dalam menyambut hari Pahlawan sebagai wujud nyata bentuk penghormatan kepada arwah para Pahlawan yang telah banyak berjasa bagi Bangsa dan Negara,” ucapnya.

Ia juga menyampaikan sasaran kegiatan ini adalah membersihkan sampah dan rumput-rumput serta daun-daun yang menutupi makam karena nanti kita akan melaksanakan acara tabur bunga di taman makam pahlawan (TMP).

Semoga kegiatan ini dapat memberikan motivasi kepada masyarakat sekitar Taman Makam Pahlawan Ratna Negara untuk ikut menjaga kebersihan lingkungan,” pungkas.( Lia Hambali)

(Agus Kemplu)

Berita Terkait

Dankormar Raih Gelar Doktor Dalam Wisuda Universitas Trisakti 
Polsek Kelapa Gading Ungkap Aksi Jambret Viral, Dua Pelaku Dibekuk di Lokasi Berbeda
Kapolsek Koja Hadiri Silaturahmi LMK Se-Kecamatan Koja: Ajak Bersama Cegah Tawuran dan Curanmor
Polisi Pademangan Gelar Pengajian Rutin Bersama Majelis Tawasul, Doakan Keamanan Wilayah
LSM RAKO, Angkat Bicara Tentang Wisuda, Penamatan SMKN 3 Kangkangi Program Efesiensi Presiden RI ke-8, Gubernur dan Wagub Diminta Jangan Tutup Mata,..!!!
Lapor Pak Bupati,..!!! Kades Cinta Rakyat Diduga Korupsi Logo Digital Hingga Pagar Besi
Wali Kota Tanjungbalai Buka Acara Rakor Penyusunan Target Indikator Program Bangga Kencana
Wali Kota Tanjungbalai Hadiri Kunker Sekaligus Konferensi Pers Pengungkapan Kasus Narkoba di Mapolres Asahan

Berita Terkait

Jumat, 9 Mei 2025 - 23:39 WIB

Dankormar Raih Gelar Doktor Dalam Wisuda Universitas Trisakti 

Jumat, 9 Mei 2025 - 23:34 WIB

Polsek Kelapa Gading Ungkap Aksi Jambret Viral, Dua Pelaku Dibekuk di Lokasi Berbeda

Jumat, 9 Mei 2025 - 23:06 WIB

Kapolsek Koja Hadiri Silaturahmi LMK Se-Kecamatan Koja: Ajak Bersama Cegah Tawuran dan Curanmor

Jumat, 9 Mei 2025 - 23:00 WIB

Polisi Pademangan Gelar Pengajian Rutin Bersama Majelis Tawasul, Doakan Keamanan Wilayah

Jumat, 9 Mei 2025 - 22:51 WIB

LSM RAKO, Angkat Bicara Tentang Wisuda, Penamatan SMKN 3 Kangkangi Program Efesiensi Presiden RI ke-8, Gubernur dan Wagub Diminta Jangan Tutup Mata,..!!!

Jumat, 9 Mei 2025 - 22:42 WIB

Wali Kota Tanjungbalai Buka Acara Rakor Penyusunan Target Indikator Program Bangga Kencana

Jumat, 9 Mei 2025 - 22:37 WIB

Wali Kota Tanjungbalai Hadiri Kunker Sekaligus Konferensi Pers Pengungkapan Kasus Narkoba di Mapolres Asahan

Jumat, 9 Mei 2025 - 22:32 WIB

Polsek Raya Amankan Empat Pelaku Pungli di Jalan Besar Siantar Saribudolok : Polri untuk Masyarakat, Tegakkan Hukum dan Jamin Keamanan

Berita Terbaru